Life Only Once. Stop Thinking and Just Make It Work.

7.14.2015

TRIP Sepeda Motoran dari Kupang ke Fatumnasi

Pemandangan sepanjang jalan menuju Fatumnasi. Pegunungan Fatumnasi. Ane selalu penasaran sama tempat ini sejak pertama kali melihat foto-foto para wisatawan yang kesini. Mereka menggambarkan Fatumnasi itu indah banget, bahkan keindahannya setara dengan New Zealand. Empat kali ke Pulau Timor, akhirnya pada kesempatan keempat ane berhasil mengunjungi salah satu tempat terindah di Pulau Timor ini. Di Pegunungan Fatumnasi inilah terdapat...

7.13.2015

[2] SINGAPORE TRIP: Hampir dikejar dan diterkam HERDER!!

Trip ini merupakan rangkaian perjalanan ke Singapura - Malaysia - Filipina yang aku lakukan dari 30 Januari 2013 - 6 Februari 2013. Part selanjutnya dari setiap postingan akan aku beri pada link di bagian paling bawah setiap cerita.PART 1 SINGAPORE TRIP: Merlioonn..dimana kamuu? Ane berpose di salah satu sudut Singapore Botanic Garden yang menghadap Danau Angsa. Keesokan harinya ane bangun dengan badan sakit semua terutama kaki gan. Ternyata...

[1] SINGAPORE TRIP: Merlioonn..dimana kamuu?

Trip ini merupakan rangkaian perjalanan ke Singapura - Malaysia - Filipina yang aku lakukan dari 30 Januari 2013 - 6 Februari 2013. Part selanjutnya dari setiap postingan akan aku link di bagian paling bawah setiap cerita. Akhirnya bisa berpose di Patung Merlion yang berada di pinggir Sungai Singapura. 30 Januari 2013 Dengan tiket pesawat Rp 0 yang aku dapat dari Air Asia kurang lebih enam bulan sebelumnya, akhirnya mendarat juga aku di...